Trailer dan Sinopsis Winchester
Film Winchester Dirilis tahun 2018 ini, termasuk dalam kategori Fantasi dan Horor, Siapkan nyali jika anda ingin nonton Film Winchester yang diproduksi oleh CBS Films dan di sutradari oleh Michae Spierig dan Peter Spierig, Pemeran paling menonjol dalam Winchester adalah Helen Mirren, Jason Clarke, Sarah Snook dan Eamon Farren.
Sinopsis Film Winchester
Film Winchester akan bercerita tentang seorang wanita yang bernama Sarah, ia seorang ahli waris senjata yang secara tiba-tiba dia dihantui oleh jiwa orang hingga membunuh orang memakai senjata senapannya.
Setelah kematian dia memutuskan bahwa seluruh harta dan waktunya rela menjual untuk membangun rumahnya berbintangi lima yang begitu megah. Alasan Sarah untuk membangunnya digunakan sebagai tempat roh-roh jahat.
Apakah Sarah Winchester hidup selama pembangunan rumahnya tersebut? Saksikan hanya dibioskop kesayangan anda yang akan dirilis pada tanggal 23 Februari 2018.
‘Winchester’ adalah film dari Amerika dengan genre Biography dan horor yang diadaptasi dari kisah nyata. Film ini disutradarai dan ditulis ceritanya oleh Spierig bersaudara yakni Michael Spierig dan Peter Spierig. Penulisan skenarionya, mereka dibantu oleh Tom Vaughan.
Fikm Winchester yang juga memiliki judul lainnya Winchester: The House That Ghost Built merupakan film horor supranatural kerjasama Amaerika dan Australia. Winchester yang diproduksi oleh Bullitt Entertainment dan Diamond Pictures. Serta distribusinya oleh CBS Films dan Lionsgate.
Fokus ceritanya tentang sebuah rumah besar yang terpencil di San Jose, California, yang dulunya tempat tinggal pribadi Sarah Winchester, janda tokoh senjata William Wirt Winchester. Sekarang rumah ini menjadi obyek wisata.
Sejak dibangun pada tahun 1884, property dan rumah tersebut diklaim oleh banyak orang dihantui oleh hantu-hantu orang-orang yang terbunuh dengan senapan Winchester.
Faktanya, Sarah Winchester terus membangun dan membangun kembali rumah tersebut selama 38 tahun, karena ia percaya jika dia berhenti maka roh-roh yang terbunuh oleh senapan Winchester akan membunuhnya.
Film ‘Winchester’ sebagai pemeran utamanya adalah Helen Mirren, Jason Clarke, Sarah Snook dan Eamon Farren. Rencananya film ini akan dirilis pada 2 Februari 2018. Film ini akan menampilkan ketegangan sepanjang filmnya.
Review Film Winchester 2018
Film ini mengangkat sebuah kisah kehidupan nyata seorang wanita kelahiran tahun 1840 yang meninggal dunia di tahun 1922.
- Judul : Winchester
- Genre : Action, Drama, War, Biography, Horor, Mystery
- Sutradara : Michael Spierig, Peter Spierig
- Naskah Skenario : Michael Spierig, Peter Spierig
- Produser : Tim McGahan, Tobin Armbrust
- Rumah Produksi : Blacklab Entertaiment
- Distributor : CBS Films, Ascot Elite Entertaiment Group
- Tanggal Rilis : 23 Februari 2018
- Panjang Durasi : –
- Budget : –
- Revenue : –
- Negaral Asal : USA
- Bahasa Film : English
DAFTAR PEMERAN FILM WINCHESTER
- Helen Mirren Sebagai Sarah Winchester
- Sarah Snook Sebagai –
- Jason Clarke Sebagai Eric Price
- Angus Sampson Sebagai –
- Laura Brent Sebagai Ruby
- Jeff Lipary Sebagai Carpenter
- Xavier Gouault Sebagai Policeman-Ghost
- Finn Scicluna-O’Prey Sebagai Henry
- Marcus Orelias Sebagai Carpenter
- Emm Wiseman Sebagai Nancy Miller
Jadwal Tayang film Winchester serentak di cinema 21 pada tanggal 15 Maret 2018, Info Jadwal Tayang di bioskop terdekat di kota anda bisa anda temukan pada laman Jadwal Bioskop xxi